ANTALALAI .COM | ISLAMIC WEB PAGE | IN INDONESIA
quran hadits fiqih tajwid sejarah kisah doa sedekah artikel fadhilah buku


Hadits ini diriwayatkan oleh Abdur Rohman Ad-Darimi dari Anas, bahwasannya Rasulullah SAW bersabda :
إِنَّ لِكُلِّ شَيْءٍ قَلْبًا، وَإِنَّ قَلْبَ الْقُرْآنِ يَس، مَنْ قَرَأَهَا فَكَأَنَّمَا قَرَأَ القُرْآنَ عَشْرَ مَرَّاتٍ
Inna likulli syain qalban, wa inna qalbal qurani Yasin, man qaraaha fakaannama qaraal qurana asyra marrat
Sesungguhnya pada setiap sesuatu itu ada hatinya, dan sesungguhnya hatinya Quran adalah Surat Yasin, barang siapa membacanya seakan-akan membaca al-Quran sepuluh kali

HR. Ad-Darimi, Hadits yang ke-3416



 Antalalai | Fadhilah SURAT YASIN (2)